MPI atau multimedia pembelajaran Interaktif adalah salah satu media pembelajaran yang dapat kita gunakan dikelas, tentunya dalam mengemas MPI ini kita harus mendesain sedemikian rupa sehingga anak dapat belajar dengan senang dan tertarik dengan desain MPI yang kita buat. Dengan kata lain dengan Apersepsi awal yang baik dapat menjadikan meningkatakan motivasi belajara anak lebih meningkat.
Dari di hal di atas maka perlu diperhatikan Apersepsi awal dalam mendesain MPI. Disini saya akan sedikit mengupas cara yang sering digunakan oleh para pembuat MPI ketika saya membuat MPI atau atau ketika saya sedang melihat presentasi lomba MPI.
Apersepsi yang digunakan antara lain adalah :
- Dengan menggunakan Video singkat yang ada ilustrasi suaranya .yang kita buat sendiri, jika itu untuk lomba biasanya digunakan video rekaman sendiri yang dapat di edit dengan berbagai macam editing video studio, windows movie Makker dll. sehingga video menjadi menarik. dalam membuat video sendiri tentunya agar video menarik dibuat yang dekat dengan kegiatan kesahiran anak baik itu di sekolah atau di rumah. Video lucu juga menarik perhatian anak tapi jangan lupa perlu di inmgat distorsi dalam konsep penggunaan MPI dalam pembelajaran, jangan sampai dengan kelucuan tadi membuat anak tidak konsentrasi dengan materi pembelajaran. jadi walau konsep lucu namun tetap sesuai dengan materi yang ada .
- Menggunakan video cuplikan dari internet atau media lain misalnya televisi, hal ini mungkin karena kita tidak dapat mengambil video otu sendiri misalnya kejadian bencana tsunami, (pada pelajaran geografi), potongan berita televisi (pelajaran bahasa indonesia). nah sering orang mengambilnya dari Internet. Oh ya.. jangan lupa ya di kutip sumber media yang digunakan. yang sering diambail untuk menggunakan media adalah http://www.youtube.com
- Menggunakan Animasi atau simulasi, tentunya juga animasi ini di buat semenarik mungkin anak bisa lebih tertaik mengisi di dalamnya, gambar pendukung animasi juga sangat penting dalam pembuatan animasi agar animasi apat lebih terllhat hidup. Yang perlu diperhatikan juga dalam membuat animasi ini juga harus sesuai dengan materi yang kita buat sesuai dengan tingkat perkembangan mental anak, dan yang cukup berata adalah tidak terjadinya salah konsep dengan animasi tersebut. Untuk lebih bagus Animasinya silahkan cari referensi dari para Ahli media atau cari di mbah gogole atau cari di Youtube..di sana banyak contoh-cotoh animasinya. Sofware yang sering digunakan untuk membuat animasi adalah macromedia flash, Easy Gif Animator, Adopbe aftter Effect, Ulied Gif animator, MS Power Point.Nah untuk prinsip-prinsip animasi silahkan baca artikel kawan kita ini12 Prinsip Animasi.
Ini adalah beberpa tip yang dapat kita lakukan agar apersepsi lebih menarik dalam MPI sehingga mereka lebih tertarik untuk mengkuti materi selanjutnya. selamat mencoba semoga bermanfaat. dan Mungkin ada teman- teman yang lebih berpengalaman bisa berkomentar disini.!
0 comments:
Post a Comment