Sebuah transformator dengan jumlah lilitan primer 100 dan jumlah lilitan sekunder 150 diberi input dari baterai 9 volt. Tegangan output yang dihasilkan adalah . . . . (OSN FISIKA 2008) a. 13,5 V b. 9 V c. 6 V d. 0
Klik pembahasan untuk melihat dan menutupnya
Jawab ; A Diketahui Np = 100 ,Ns = 150 , Vp = 9 volt. Persamaan untuk transformer ideal adalah :
0 comments:
Post a Comment